Sabun Cair Untuk Hilangkan Lemak Membandel Pada Panci

Memasak menjadi hal yang sangat menyenangkan untuk dilakukan para wanita, bukan hanya wanita saja banyak juga laki-laki yang memiliki hobby memasak. Tetapi hal yang paling menjengkelkan setelahnya adalah berbagai peralatan yang kotor, apalagi setelah anda memasak daging, maka semua lemak akan menempel di panci dan membuatnya sulit untuk di bersihkan. Anda bisa mengguanakan sabun cair untuk membersihkan secara maksimal.

Selain menggunakan sabun jenis cair ada beberapa kiat khusus untuk menghilangkan lemak membandel pada panci, berikut ini caranya:

  • Isi panci menggunakan air panas dan tutup, biarkan sampai dingin, setelah itu gunakan sabun untuk mencucinya. Dengan merendam pada air panas membuat lemak yang menempel bisa terangkat dengan sempurna.
  • Gunakan cuka, masukakan cuka ke dalam panci yang telah terisi air, rebus hingga mendidih, diarkan sampai dingin lalu gosok dengan sabun, cara ini cukup efektif untuk menghilangkan lemak dan minyak pada panci.
  • Memakai baking soda, masukkan baking soda ke dalam panci secukupnya, biarkan beberapa saat lalu gosok menggunakan kain yang telah dicelupkan ke dalam air panas, lalu cuci biasa menggunakan sabun maka noda yang menempel akan hilang.

Tiga cara tersebut bisa anda gunakan untuk menghilangkan lemak membandel pada panci, anda juga bisa menggunkan sabun cair khusus untuk mencuci peralatan dapur yang telah teruji efektif seperti Sunlight.

Bagi temen-temen dipersilakan untuk membagikan ulasan mengenai Sabun Cair Untuk Hilangkan Lemak Membandel Pada Panci ini ke teman anda dengan cara klik tombol Like Facebook atau tweet atau G+1 supaya teman-teman anda juga bisa mengetahui berbagai informasi tips manfaat terbaru dari blog ini Terimakasih telah menyempatkan berkunjung ke web ini.

Post a Comment

0 Comments